31 Desember 2013

Hitler tertipu belanja online



Agar jangan tertipu seperti Hitler, selalu gunakan Rekber untuk setiap transaksi online Anda, aman dan nyaman, kunjungi info lebih lanjut mengenai rekber di : http://www.detektifmaya.com/p/rekber.html

27 Desember 2013

Tips belanja online aman agar tidak tertipu

Perkembangan dunia maya saat ini tidak dapat kita pungkiri lagi sangat maju dengan pesatnya, kita dapat dapat terkoneksi dengan internet kapanpun dan dimanapun. Pengguna internet saat ini semakin bertambah banyak dari hari kehari dengan beragam keperluan masing-masing.

Dan fenomena Toko Onlinepun kini hampir merajai transaksi sehari-hari kita dalam kehidupan dunia nyata, tengoklah Tokobagus dan Berniaga raksasa iklan Perdagangan yang semakin berani mempenetrasi pangsa pasarnya kesegala lini kehidupan kita.

Kini setiap kita membutuhkan suatu barang kemungkinan besar kita akan mencarinya di internet. Kenapa orang berbondong-bondong belanja di Internet ketimbang berbelanja di toko Konvensional? itu dikarenakan harga barang diinternet pasti jauh lebih murah daripada harga di toko konvensional dikarenakan Toko Online tidak membutuhkan biaya Produksi seperti sewa toko, gaji karyawan, dan lain-lain.

Tapi sayangnya prinsip dimana ada gula pasti disitu ada semutnya, dengan besarnya kue transaksi online ini maka banyak oknum jahat yang memanfaatkan peluang ini untuk melakukan Penipuan Online dengan berpura-pura menjual barang kepada calon pembeli dan setelah Pembeli mentransfer sejumlah uang maka Pedagang yang menipu tersebut hilang tanpa jejak lagi, tinggalah Pihak yang  tertipu tidak dapat berbuat banyak dan hanya meratapi nasibnya yang malang :(

Anda tentunya tidak maukan tertipu belanja Online? berikut saya beri tipsnya, semoga bermanfaat :

  1. Pastikan terlebih dahulu harganya murah namun masih masuk akal
  2. Googling terlebih dahulu di internet dengan memasukan kata kunci nomor handphone, pin bb, nomor rekening dan alamat website toko online tersebut. Kini banyak website yang mendedikasikan dirinya untuk mencegah terjadinya Penipuan Online seperti website Detektif Maya 
  3. Utamakan transaksi COD atau Cash on Delivery dimana Pembeli dan Pedagang bertemu terlebih dahulu secara Offline
Nah sudah jelaskan apa yang harus anda lakukan sebelum bertransaksi online? 
Namun tips diatas masih banyak celah yang bisa dimanfaatkan oleh para Penipu untuk mengelabuhi Calon Pembelinya, mereka bisa saja menjual barang dengan harga yang masuk akal atau mereka bisa saja mengganti data pribadinya seperti nomor handphone dan lain-lainnya ketika data mereka telah direview diInternet.

Atau anda masih bimbang untuk melakukan Transaksi Online, mau dibatalkan tetapi harga barangnya murah dan anda memang benar-benar butuh. Mau COD tapi Anda dan Pedagang berbeda kota domisili. 

Nah ini ada solusi yang paling ampuh dan tidak mungkin terjadinya PENIPUAN, Solusinya gunakanlah Jasa Rekening Bersama atau disingkat dengan REKBER. Dengan menggunakan Jasa Rekber anda tidak perlu khawatir lagi akan tertipu dikarenakan uang anda masih ada ditangan Rekber sampai benar-benar barang telah anda terima, jika Pedagang tidak kunjung mengirimkan barang yang telah anda pesan maka Rekber akan mengembalikan uang anda 100%. Amankan? nah untuk lebih mengenal apa itu REKBER, silahkan Anda KLIK DISINI

Biayanya jasa REKBER cukup murah loh, hanya Rp. 10.000,- untuk transaksi dengan nilai mulai Rp. 50.000,- hingga Rp. 1.999.999,- 

Pertanyaannya, mana yang anda pilih, mengeluarkan uang Rp. 10.000 saja atau anda mau kehilangan Uang dalam jumlah yang lebih besar?

Rekening Bersama yang bisa anda manfaatkan salah satunya adalah Rekening Bersama yang dikelola oleh Detektif Maya, KLIK DISINI untuk mempelajarinya lebih lanjut. Atau copy pastekan Link berikut ini di browser anda : http://www.detektifmaya.com/p/rekber.html

Selamat berbelanja ONLINE